Jumat, 06 November 2009

KORDA dan Facebook..

Facebook, atau....."FB", "Feb", "Pesbuk"....
Ya..... KORDA yang berada dalam lingkup FKA KORWIL DKI serta KORDA Bekasi, Depok dan Tangerang turut bergabung dalam dunia maya yang fenomenal.
Key search atau kata kunci pencarian adalah:
"FKA ESQ 165 KORWIL DKI JAKARTA" atau untuk wilayah masing-masing:
1. Korda Jakpus.
2. Korda Jaktim ( memiliki 2 alamat FB )
3. Korda Jaksel.
4. Korda Jakbar.
5. Korda Jakut.
6. Korda Bekasi.
7. Korda Depok.
8. Korda Tangerang.
Mari gabung bersama... mari bangun bersama... mari berdiri tegak....
DALAM MENEGAKKAN ASMA-ASMA ALLAH...
SATRIA ESQ....
BANGKIT.....
Salam165.

1 komentar: